Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Belanja Online Vs Offline

    

sumber : Tokopedia.com

    Belanja adalah aktivitas yang menyenangkan untuk healing tapi menyedihkan jika melihat dompet. Belanja bisa dimana saja, sekarang banyak toko yang buka dipinggir jalan, entah milik pribadi atau kelompok. Kita tidak perlu jauh-jauh ke Pasar besar yang mungkin jaraknya jauh.

    Zaman serba canggih ini juga menawarkan cara berbelanja yang memudahkan. Kita bisa memilih belnaja secara langsung (offline) dan daring (online). Jika kita berbelanja Online, maka kita tidak perlu pergi kemana-mana karena semua transaksi bisa kita lakukan dimana saja menggunakan smartphone. Setiap orang memang berbeda cara berbelanjanya, tetap ada saja yang suka berbelanja langsung karena banyak pertimbangan lainnya.

    Nah, mari kita amati kelebihan dan kekurangan dalam berbelanja secara online maupun offline.

Belanja Offline

Kelebihan

  1. Pelayanan Konsumen lebih mudah.
  2. Pembayaran lebih mudah dan aman.
  3. Tidak perlu adanya jasa pengiriman.
  4. Bisa memilih barang sesuai dengan keinginan.
  5. Tidak mudah kenak Tipu.

Kekurangan

  1. Terkadang harga lebih mahal.
  2. Penjual kadang tidak ramah
  3. Barang yang terjual tidak bervariasi, karena stok barang yang bervariasi hanya bisa ditemukan di Pasar besar.
Belanja Online
Kelebihan
  1. Jangkauan Pasar lebih luas.
  2. Produk yang dijual bervariasi.
  3. Bisa memilih toko yang menyediakan harga yang lebih murah dan bagus.
Kekurangan
  1. Rawan penipuan.
  2. Tidak tahu keaslian barang.
  3. Tidak tahu kesesuaian barang dengan harga.
    Nah, kira-kira begitulah kelebihan dan kekurangan berbelanja Online dan Offline. Keduanya enak saja dilakukan, karena jika kita sudah tahu kualitas yang dijual di too tersebut maka sudah cukup bagus untuk berbelanja online saja.

Posting Komentar untuk "Belanja Online Vs Offline"